Artis-artis dari luar negeri juga mencari peruntungan di Indonesia. Mereka mampu merebut hati masyarakat Indonesia. Dengan berbagai bakat mulai dari menyanyi, pemain sinetron hingga jadi host.
Bahkan popularitas mereka juga sudah mampu bersaing dengan artis-artis tanah air. Apalagi wajah mereka kerap disangka berasal dari Indonesia. Siapa saja mereka?
1. Nama Jirayut dikenal publik sejak ia hadir di D'Academy Asia 4. Cowok berusia 19 tahun ini berasal dari Thailand
2. Suka disangka kakak beradik dengan Rossa, pedangdut Shiha Zikir ternyata orang Malaysia
3. Pelantun lagu Dari Mata yaitu Jaz ternyata warga Brunei Darussalam, bahasa Indonesianya fasih lho
4. Siti Nurhaliza sempat melakukan promosi di Indonesia, penyanyi asal Malaysia ini punya banyak penggemar di sini lho
5. Wajahnya lokal abis, tahukah kamu kalau Christian Bautista ternyata warga negara Filipina?
Baca Juga: Bercerita Tentang Pengkhianatan, Ini Lirik Lagu Jaz - Penipu Cinta
6. Sudah membaur dengan artis lokal, almarhum Ashraf Sinclair adalah aktor terkenal di Malaysia
7. Namanya eksis sebagai aktor Indonesia, Miller Khan berasal dari negara yang sama dengan Siti Nurhaliza
8. Aktor Malaysia, Bront Palarae ternyata pernah bermain di film Pengabdi Setan hingga Gundala
9. Masih dari negara tetangga, Nur Fazura sempat alami susah berbicara dengan bahasa Indonesia di film Warkop DKI Reborn: Jangkrik Boss!
10. Keith Foo juga menjadi langganan film horor Indonesia nih, aslinya ia berasal dari Malaysia juga. Sepertinya betah di sini nih!
Nah, memang wajah mereka gak jauh beda nih ma artis-artis Indonesia. Semoga sukses terus kariernya ya!
Baca Juga: Manggung Perdana Setelah Ashraf Meninggal, BCL Menangis Saat Bernyanyi
"artis" - Google Berita
April 06, 2020 at 06:00PM
https://ift.tt/2yyPMBC
Sering Disangka Orang Indonesia, 10 Artis Ini Berasal dari Negara Lain - IDN Times Sumatera Utara
"artis" - Google Berita
https://ift.tt/2MWxq3k
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Sering Disangka Orang Indonesia, 10 Artis Ini Berasal dari Negara Lain - IDN Times Sumatera Utara"
Post a Comment